Posts Tagged ‘jahit bluse’

Palig senang rasanya jika ada customer yang sudah cocok dengn RJH, kemudian menular ke orang-orang terdekatnya ^^ … Alhamdullilah, seperti contoh order jahitan kedua baju dibawah ini, adalah order jahitan untuk Ibu Umar, ibunda Mba Indri di Jakarta ^^.

Ada dua model yang dijahitkan yaitu gamis dan blouse semi blazer. Gamis menggunakan bahan tenun dikombinasi dengan bahan katun jepang IMA.

blouse model semi blazer batik lasemgamis dari kain tenun

Model semi blazer menggunakan bahan batik tulis Lasem.

Semua bahan dari Ibu Umar sendiri, oia kedua baju ini diberi lapisan vuring Arrow supaya nyaman dan lebih bagus jatuhnya ketika dikenakan.

Gabung ke fan page Rumah Jahit Haifa untuk melihat-lihat hasil jahitan order customer yang lainnya.

Jika tertarik untuk menjahit di RJH, anda bisa menghubungi kami melalui email ke info[at]rumahjahithaifa.com,  atau SMS/WA 0855 994 6778.




  • Kain apa yang cocok dipakai untuk lapisan tile printing ? https://t.co/oIl9LCLEzY

  • Ada yang suka dapat "jatah" bahan seragam untuk acara tertentu? Umumnya untuk acara nikahan kerabat, teman, saudara… https://t.co/imBNwM5Roa

  • https://t.co/JN4SJw90ec

  • https://t.co/fEwqR3y9ss

  • https://t.co/E3rwEWvgKi

  • https://t.co/f0hTnm5sX4

  • https://t.co/Un5j1cXb4W

  • Gamis batik Haifa https://t.co/Jm3AiUZo2o

  • linenlook – bahan baru untuk gamis haifa https://t.co/9OvLgxCMJH

  • 2.5 m x 1.5 m adalah minimal ukuran kain untuk gamis Haifa https://t.co/nHHNgklBRM

  • haifa gallery Vs inayalooks, apa bedanya ?? https://t.co/C4y8FRP6jE

  • Gamis Haifa, Real Clothes for Real Women https://t.co/arIo8XX3MM

  • Kain Toyobo atau kain Foyobo ? beda atau sama sih https://t.co/Cm7BXgDkfQ

  • https://t.co/LYWAYCOGtk

  • janome SUV1122,...alhamdullilah masih sehat, masih bisa "menghasilkan " :) ... https://t.co/MUmNiF74Jb

  • Artikel terbaru di blog RJH, menjawab pertanyaan cara meningkatkan kualitas jahitan, bisa dibaca disini ya :... https://t.co/2aKT13d0fB

  • https://t.co/6zRGzAyKu4

  • https://t.co/U8SwUmjTgi

  • Segenap kru Rumah Jahit Haifa, Haifa Gallery dan Inayalooks mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1438 H... https://t.co/djVIbQTmMX

  • https://t.co/bPPq1aJWTH